4 Aplikasi Android Terlaris 2012 Versi Google Play


WhatsApp

WhatsApp adalah aplikasi chating yang sedang poppuler saat ini,banyaknya pengguna android yang Download aplikasi chating ini menjadika WhatsApp  di peringkat pertama aplikasi paling banyak di download versi Google Play.Dengan Aplikasi WhatsApp kamu bisa Chating,mengirim gambar bahkan mengirim video dengan waktu yang cukup singkat.WhatsApp aplikasi gratis di tahun pertama kamu menggunakanya,setelah tahun berikutnya akan di kenakan biaya $ 0.99/Tahun tentu sangat murah bukan.

Facebook

Jejaring sosial terbesar di dunia ini memang sangat populer termasuk versi website nya.Setelah WhatsApp Facebook menjadi urutan kedua yang menduduki Aplikasi gratis terbanyak di Unduh di google Play.Dengan aplikasi facebook for Android ini kamu dapat Update status,like status dan komen status dimana saja sesuka kamu dan semau kamu.

OperaMini

Di urutan ke tiga ada Browser yang tentunya tak asing lagi bagi para pelanggannya,OperaMini Menjadi Top Free Apps Ke 3 Versi Google Play,OperaMini memang banyak penggunanya,Karena operamini sudah mendarah daging bagi pengguna internet khususnya mobile.

Line

Sama halnya dengan WhatsApp,Line juga aplikasi chat paling banyak di Unduh no 4 versi Google Play,Line memungkinkan kamu bagi para penggunanya untuk melakukan chating dan asyiknya lagi bisa Telephone gratis menggunakan aplikasi ini,Asalkan koneksi lancar.


Yang kamu bisa temukan di Google Play



0 Response to "4 Aplikasi Android Terlaris 2012 Versi Google Play"

Post a Comment

wdcfawqafwef