Dalam postingan kali ini Klinik Android akan share cara ROOT dan pasang CWM SAMSUNG ACE 3. Oke langsung saja gan :
Bahan :
- Samsung Usb Driver.exe : Download disini
- Recovery non touch : Download disini
- Recovery touch : Download disini
- Root : Download disini
Langkah-langkahnya :
- Ekstrak Odin dan jalankan Odin3 v3.07.exe
- Pilih tombol PDA
- Pilih file TAR yang Anda inginkan (Touch atau non touch)
- Aktifkan usb debugging, kemudian matikan telepon
- Pergilah ke mode download dengan menggunakan tombol kombinasi "Home + Volume BAWAH + Power"
- Pilih Volume UP untuk melanjutkan
- Tekan START di odin
- Pastikan jangan centang auto reboot
- Jika udah selesai / pass cabut hape
- Anda telah berhasil menginstal CWM
- Copy root.zip ke memori card / memori internal, kemudian mematikan telepon.
- Pergi ke ClockworkMod Dengan menggunakan kombinasi tombol "home + Volume UP + Power"
- Pilih install zip from sdcard, pilih choose zip from sdcard, pilih root.zip
- Pilih reboot sistem now
- Sekarang galaksi ace 3 Anda sudah di root dengan SuperSU Pro
Untuk yang belum paham dengan tutorial diatas, bisa liat video tutorialnya dibawah ini :
0 Response to "Cara Mudah ROOT dan pasang CWM SAMSUNG ACE 3"
Post a Comment