Saat ini, siapa yang tidak tahu Apple, sebuah perusahaan yang mengeluarkan gadget luar biasa canggihnya yaitu diantaranya iPhone, iPad, iPod, Mac dan Apple TV. Apple, Inc yang sebelumnya bernama Apple Computer, Inc merupakan sebuah perusahaan yang terletak di daerah Silicon Valley, Cupertino, California, yang bergerak dalam bidang teknologi komputer. Apple merupakan sebuah perusahaan yang menyebabkan adanya revolusi komputer pribadi pada tahun 1970-an dengan produknya Apple II yang sejak tahun 1980-an hingga sekarang yang kita kenal dengan sebutan Macintosh.
Apple sangat terkenal oleh produk-produknya seperti iMac, Macbook, iPhone, iPad, dan iPod, iPod Touch yang mampu bersaing seperti Final Cut Pro, Logic Pro dan iTunes yang sekaligus berfungsi sebagai toko lagu online.
Seorang pecinta produk Apple yang bernama Andrei Antonov, melalui Blognya (Google Translate), telah memperlihatkan koleksinya melalui sebuah museum untuk produk Apple di Moskow untuk lebih dari 15 tahun dia mengumpulkan semua produk komputer Apple, berikut adalah foto-fotonya:
Anehnya sebagian besar komputer koleksinya masih bisa berfungsi, walaupun kira-kira umur komputer tersebut sudah lebih dari 30 tahun. Jika anda ingin melihat langsung koleksi tersebut anda bisa langsung datang ke Moscow yang alamatnya di “16 Pestovsky Per., bldg. 1, 2nd floor, m. Taganskaya.“
Gimana anda tertarik? anda bisa datang langsung kesana.
0 Response to "Koleksi Photo Apple dari Museum Moscow"
Post a Comment