BBM For Android: Hal Penting Yang Harus Diketahui

BBM For Android

BBM For Android menjadi salah satu Aplikasi Messanger yang paling banyak didownload di tahun 2013. Sejak Blackberry melepas fitur BBM ke Android dan IOS 21 Oktober 2013 lalu, BBM menjadi salah satu messanger yang paling digemari walaupun ada aplikasi messanger lainnya. Secara resmi Blackberry sudah bisa didownload di Google Play untuk HP Android versi Jelly Bean, walaupun secara tidak resmi Aplikasi ini bisa berjalan di Android Ice Cream Sandwich dengan melakukan root Android.

Cara Download, Instal dan Daftar BBM For Android

Sejak awal rilis BBM For Android memang butuh sedikit waktu untuk menanti Antrian karena banyaknya pengguna Android yang ingin mendaftar HP Android mereka untuk menikmati BBM untuk Android ini. Namun sekarang sudah mudah untuk melakukan pendaftaran HP Android dengan aplikasi BBM for Android, berikut cara download, Instal dan Daftar BBM For Android;

1. Download Aplikasi BBM di Google Play Store



2. Membuka Halaman BBM di Android

Setelah instal selesai maka buka aplikasi BBM for Android
BBM for Android



3. Mendaftarkan Email di BBM Android


Untuk melakukan pendaftaran di BBM For Android harus memiliki email, satu email untuk satu ID BBM.
BBM for Android




4. Daftar Buat BlackBerry ID

BBM for AndroidBBM for Android




5. Periksa Email dan Konfirmasi Alamat Email


Agar proses pendaftaran BBM untuk Android selesai, maka  harus melakukan konfirmasi melalui email yang dikirim BlackBerry ke alamat email Anda yang Anda daftarkan.

Setelah semua dilakukan, maka proses pendaftaran untuk menggunakan aplikasi BBM for Android pun selesai dalam hitungan menit. Maka Anda akan mendapat Blackbbery dengan email yang terdaftar maka Anda akan mendapat PIN BBM untuk Android.

Yang harus Anda ketahui Tentang BBM For Android

Ada beberapa hal penting yang harus Anda ketahui tentang penggunaan BBM untuk Android diantaranya;
  • BBM For Android ternyata bisa digunakan pada satu HP Android dengan 2 ID blackberry, meskipun dengan trik khusus. Jika sudah punya dua PIN BB terdaftar sebelumnya bisa melakukan hal ini agar  kontak  tetap terjaga dan tetap konek dengan teman lama.
  • BBM Bisa juga di Instal di HP atau tablet dnegan OS Android Ice Cream Sandwich dengan bantuan pihak ketiga dengan cara melakukan root Android, versi OS Android dibawah Jelly bean, karena sebelimnya Official Blackberry hanya mengumumkan rilis BBM For Android hanya bisa dipasang di Android Jelly Bean.
  • BBM For Android ada yang sudah tersedia di HP bawaan saat Anda membeli (Pre Instal BBM) jadi tanpa Anda melakukan download aplikasi BBM For Android dan memasangnya, hanya melakukan pendaftaran saja jika Anda belum pernah menggunakan BBM sebelumnya.
  • Selain mengundang teman dengan PIN BB Anda juga bisa menginvite teman Anda dengan email saat Anda daftarkan, jadi Anda bisa menemukan teman-teman yang memiliki email dan menggunakan BBM.
  • Jika sudah punya akun BlackBerry ID sebelumnya di HP BlackBerry atau di HP Android sebelumnya maka tidak perlu lagi melakukan pendaftaran di BBM for Android, tinggal masukkan email dan password Anda saat daftar. Secara otomatis informasi kontak Anda yang dulu akan masuk ke BBM for Android Anda.
  • Aplikasi messanger BBM For Android yang paling banyak download saat rilis
  • Aplikasi BBM akan dikembangkan agar bisa melakukan voice call dan video call.
  • BBM untuk BBM Channel dan voice sudah ada versi beta, dimana dengan channel ini semua orang bisa membuat grup dan bisa masuk ke grup apa saja untuk bergabung untuk berdiskusi layaknya seperti Yahoo Messanger Group.
  • BBM Melakukan Compress foto saat Anda mengirimkan foto. Jadi kualitas tidak sesuai aslinya
  • Sejak rilis BBM for Android, HP dan tablet Android di pasaran pun laku keras.

Itulah BBM For Android yang membuat heboh dunia gadget di tahun 2013 lalu.

0 Response to "BBM For Android: Hal Penting Yang Harus Diketahui"

Post a Comment

wdcfawqafwef