Baterai Laptop: Cara Merawat Agar Tetap Awet

Baterai laptop bisa tahan lama dan awet jika Anda tahu bagaimana sebenarnya cara merawat baterai laptop agar Awet dengan baik. Karena sangat sering InfoTech Review jumpai para pengguna Laptop yang sedang menggunakan laptop tidak mempunyai baterai lagi, dan langsung mencolokkan kabel charger ke laptop dan ditanya baterai laptop soak, Ada juga menggunakan laptop dimana daya baterai hanya bertahan beberapa menit saja, dan baterai laptop sudah drop. Ada juga InfoTech Review temukan Laptop yang muncul di Toolbars "Consider Replacing Your Battery". Semua masalah pada baterai laptop tersebut bisa Anda atasi jika Anda pandai merawat baterai laptop sejak dini sebelum semua masalah diatas terjadi pada laptop Anda. Simak Cara merawat Baterai Laptop Agar awet dan tahan lama.
Baterai Laptop

Cara Merawat Baterai Laptop dengan Baik agar Awet dan Tahan Lama

Untuk melakukan perawatan baterai laptop sejak dini sebenarnya mudah jika Anda mau mengikuti tips merawat baterai laptop berikut ini;
Merawat Baterai Laptop

  • Jaga arus listrik yang masuk dari charger, Arus listrik tidak stabil akan mempengaruhi kerja charger laptop dan baterai laptop Anda, jika Arus listrik tidak stabil gunakan stabilizer atau (Pengatur Otomatis Voltase Listrik) atau lebih sering disebut dengan Stavol. Ini untuk menjaga kelebihan daya voltase yang masuk ke baterai laptop Anda melalui charger. Normalnya Voltase listrik yang masuk ke rumah tangga adalah sekitar 220 Volt, namun jika voltase berkurang atau turun sekitar 180 sampai 200 maka disarankan gunakan stabilizer, begitu juga ketika voltase naik sekitar 230 sampai 250, ini keadaan voltase listrik tidak stabil maka gunakan stabil listrik. Karena ada daya voltase litrik di daerah tertentu tidak normal, begitu juga dengan tingkat pemakain listrik di jam-jam tertentu membuat voltase yang masuk ke rumah tangga berkurang. Kesimpulannya gunakan penyetabil arus jika arus listrik yang masuk ke rumah Anda tidak stabil, agar baterai laptop Anda awet.
  • Gunakan Cooling Pad jika penggunaan Laptop terlalu lama misalnya lebih dari 5 jam, agar menjaga suhu panas yang dikeluarkan oleh laptop 
  • Jangan nyalakan laptop di atas bantal, kasur atau karpet berbulu dan tempat yang berdebu. Kipas pendingin yang ada di laptop akan menyedot bulu dan debu dan kipas pendingin tidak leluasa mengeluarkan udara sehingga membuat laptop Anda panas dan membuat daya baterai Anda akan bekerja extra karena sistem mulai terganggu.
  • Gunakan Power Saver Option, jika Anda menggunakan Windows ada pilihan untuk power saver pada baterai laptop Anda.
  • Jangan Biarkan Baterai Laptop Anda 0 Persen, Jika Anda menggunakan laptop Anda samapi daya 0 persen berarti Anda akan memperpendek umur laptop Anda, seperti dukutip InfoTech review dari PCWorld. Gunakan setinggan di Windows, klik  power di Control Panel, and pilih Power Options. dan Klik link Change plan settings , kemudian klik Change advanced power settings . pada dialog box ada  Battery option. dan pilih Critical battery level. dan setting menjadi 5 %.
  • Lakukan Charger laptop jika sudah mencapai level 5 persen, dan charger smapi 100%
  • Cabut Charger jika sudah penuh 100%
Cara Merawat baterai laptop Agar Tetap Awet diambil dari berbagai referensi PC World  dan Windows Microsoft.com. Semoga masalah pada baterai laptop Anda tidak akan pernah terjadi.

Baca juga Beda baterai Li-Po dan Li-Ion

0 Response to "Baterai Laptop: Cara Merawat Agar Tetap Awet"

Post a Comment

wdcfawqafwef